Rabu, 27 Februari 2013

BIOGRAFI ARCHIMEDES


BIOGRAFI ARCHIMEDES


oleh Sri Ebenezer Br Panggabean


            Archimedes merupakan salah satu ilmuan terkenal yang sangat ahli dalam berbagai bidang ilmu seperti astronomi, matematika, fisika, dan mekanik. Keahlian Archimedes menurun dari ayahnya yang bernama Pheidias, yang merupakan ahli bintang (astronomi).
            Syracuse merupakan tanah kelahiran Archimedes. Ia lahir pada 287 Sebelum Masehi. Seluruh hidupnya ia curahkan untuk meneliti dan melakukan eksperimen. Masa hidupnya itu di habiskan di Sisilia, Syracuse.